Agenda Berita Galeri
Pretes Calon Anggota ICT Club 2024
ICT Club FITK Mengadakan Pretes kepada Calon Peserta ICT Club Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan tahun 2024 pada Jumat, 22 Maret 2024
Peserta terdiri dari 103 Peserta yang mendaftar dari berbagai program studi yang ada di Fakultas Tarbiyah. Karena lab komputer FITK tidak bisa menampung seluruh peserta sekaligus sehingga diberikan solusi dibagi menjadi 2 Sesi Pagi pada Pukul 10.00 – 12.00 WIB dan Sesi Siang pada Pukul 13.30- 15.30 WIB.
Peserta sangat antusias dalam mengikuti Pretes awal untuk masuk sebagai peserta ICT Club FITK
Agenda Berita Pengumuman
OPEN RECRUITMENT ICT CLUB FITK 2024
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Hallo , Mahasiswa/i Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan
Apa kabar ?
Semoga selalu sehat dan dalam lindungan Allah SWT
Aamiin
Liburan semester telah usai artinya kita bisa berjumpa kembali dikampus UIN Raden Fatah Palembang
Jangan di Skip Ya…
(Ada info menarik dan tentunya bermanfaat sekali )
Kali ini kami dari TIM ICT CLUB FITK membuka pendaftaran peserta untuk Let’s Join to us
Buruan!!!!!
Daftarkan diri anda segera ya…
● FREE HTM ●
● Benefit :
Kalian akan dapat menguasai dan meningkatkan Soft Skill Komputer
Secara GRATIS
🖇 Syarat :
Mahasiswa Aktif FITK
Tunggu apa lagi, berikut kami lampirkan Link Pendaftarannya Ya :
https://ln.run/KLttH
Pendaftaran ( 17 maret – 21 Maret 2024)
Info Selanjutnya Hubungi
Contact Person
📱 Rizki wahyuda: 082279082717
📱 Tiara Zakiyah: 082282864236
Terimakasih sampai jumpa di sekretarian ICT Club FITK !
LAB KOMPUTER FITK
LANTAI 4 PENGAJARAN TARBIYAH
Wassalamu’alaikum wr wb
Agenda Berita Materi
Pertemuan 1 Microsoft Excel (Pengenalan Menu)
Pada hari Jumat, 6 Oktober 2023, ICT Club Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan menyelenggarakan Pelatihan Pertemuan ke-1 Microsoft Excel dengan fokus pada materi pengenalan menu. Pelatihan ini dihadiri oleh anggota ICT Club serta mahasiswa dan mahasiswi Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan yang berminat untuk meningkatkan kemampuan penggunaan Microsoft Excel. Peserta Read more…
Agenda Berita Materi
Pertemuan ke 2 microsoft word (Penomoran Halaman dan Pengaturan Margin)
Pada hari Jumat, 15 September 2023, ICT Club Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan menyelenggarakan Pelatihan Pertemuan ke-2 Microsoft Word dengan fokus pada Penomoran Halaman dan Pengaturan Margin. Pelatihan ini dihadiri oleh anggota ICT Club serta mahasiswa dan mahasiswi Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan yang berminat untuk meningkatkan kemampuan penggunaan Microsoft Read more…
Agenda Berita Materi
Pertemuan 1 Pelatihan Microsoft Word (Pengenalan Menu-Menu)
Pada hari Jumat, 8 September 2023, ICT Club Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan telah mengadakan Pelatihan Pertemuan ke-1 Microsoft Word dengan tema “Pengenalan Menu-menu.” Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dasar kepada peserta tentang berbagai menu dan fungsi yang ada dalam aplikasi Microsoft Word. Peserta pelatihan kini memiliki pemahaman yang Read more…
Agenda Berita Materi
Pertemuan ke 4 Menambahkan Embed Video Youtube, Power Point dan Jam di Blog
Pada hari jumat, 14 April 2023. ICT Club kembali mengadakan pelatihan pertemuan ke 4 tentang blog. Materi yang diajarkan ialah mengenai menambahkan video youtube, power point dan jam pada blog, baik blogger atau wordpress.
Agenda Berita Materi
Pertemuan ke 3 Blog (Mengatur tampilan di Blog)
Pada hari jumat, 31 maret 2023 telah dilaksakanan pelatihan tentang blog, pelatihan ini diikuti oleh mahasiswa FITK dengan berbagai program studi. Pelatihan ini dilakukan 2 sesi dengan sesi 1 dimulai pukul 10.00 – 12.00 dan sesi 2 dimulai pukul 13.30-15.30. Adapun materi pada pertemuan ke 3 ini yaitu tentang Mengatur Read more…
Agenda Materi
Pertemuan 2 Blog (Mempost Tulisan di Blog)
Pada hari Jumat 17 Maret 2023 Tim ICT Club FITK Mengadakan pertemuan Pelatihan tentang Blog, yang merupakan pertemuan kedua. Kegiatan ini merupakan kegiatan pelatihan offline yang dilaksanakan di Lab Komputer dan Keguruan yang merupakan sekretariat Tim ICT Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan. Materi yang diajarkan ialah cara memposting tulisan di Read more…